Nggak Nambah Dimensi Tapi Bisa Nampung 7 Penumpang, Ini Rahasia Kia Sonet Terbaru

PT Kreta Indo Artha (KIA) mengenalkan Kia Sonet terbaru, yang saat ini bisa menampung 7 penumpang. Marketing and Devlopment Division Head PT KIA Ario Soerjo mengatakan dimensi Kia Sonet 7 penumpang tak berbeda dari Sonet 5 penumpang yang dijual tahun lalu. "Mobil ini sebenarnya memang …